pria dengan gaya rambut pompadour
Gaya Rambut

Cara Menata Rambut Pompadour

PELAJARI CARANYA

TUTORIAL
  • mengeringkan rambut dengan hairdryer

    Keringkan

    1

    Teknik mengeringkan rambut punya andil besar untuk bikin volume yang lo butuhin pas menata pompadour. Untuk bikin rambut lebih tebal, keringkan rambut dengan hairdryer ke arah depan. Tujuannya, supaya akar rambut lo lebih terangkat.

  • pria menyisir rambut

    Sisir

    2

    Setelah setengah kering, sisir ke belakang untuk membuatnya lebih bervolume. Pada proses ini, sisir hingga seluruh bagian rambut kering.

  • pria pakai pomade

    Pakai Pomade

    3

    Ambil pomade secukupnya dan oleskan pada kedua telapak tangan sampai pomade mencair dan mudah diratakan ke seluruh batang rambut. Setelah rata, sisir seluruh rambut ke belakang. Pakai AXE Perfect Control Pomade yang bisa menahan bentuk rambut dalam waktu lama tanpa membuat rambut lo lengket dan kaku.

  • pria menyisir rambut

    Rapikan

    4

    Setelah bagian atasnya dirasa cukup rapi, sisir rambut bagian samping. Jangan terlalu ditekan agar volumenya tidak berkurang.

VARIASI CARA MENATA RAMBUT POMPADOUR

GALERI